Senin, 25 November 2013

Apabila aku beribadah karena ingin menginginkan surgamu maka berikanlah kepada orang lain,
Apabila aku ibadah karena takut nerakamu, maka masukanlah aku kedalamnya, lebih baik aku masuk neraka karena ridho-mu, dari pada masuk surga karena murka-mu. sholat adalah kebutuhan pribadi supaya badan ini selamat. tidak sholat juga tidak tuhan tidak ngaruh, namun siapkan kita menjadi orang TIDAK SELAMAT?
SAHADAT SEJATI adalah sahadat sir yang menancap dihati....

#Pemulung kata

Minggu, 24 November 2013

ku terdiam bersuara,
menghabisi waktu dalam kepalaku
mengapa dia tak bebas berkarya...
di cela, hina dan terjatuh,
di satu diri ku tertawa
pandai bersilat lidah dia yang berkuasa....!

#Pemulung kata

maksud dari kata-kata di atas adalah aku hanya bisa terdiam melihat banyak orang pintar yang menyalah gunakan kepintarannya dan orang yg berpura-pura bodoh terus di cela dan di hina...,
itu menurutku tapi penafsiran kata sebenarnya bebas tergantung dari apa yang di fikirkan si pembacanya,
jadi apa menurut kalian penafsiran kata-kata di atas?

Sabtu, 23 November 2013


hy sob, udah lama banget nih saya enggak post.
kali ini saya akan bercerita mengapa saya di sebut dengan Pemulung kata
itu karna hobi saya yang sering membuat kata-kata puitis.
Hobi ini berawal dari saya kelas 8 SMP sampai sekarang .......

dan mengapa blog ini saya beri nama "Gembel dunya" itu berarti aku ini ingin menjadi orang yg sederhana di dunia tapi menyatukan fikiran ,rasa dan hati lebih kepada kehidupan nanti di akherat.
"Gembel di dunia dan jutawan diakherat" amien........

#Pemulung kata